Tindakan Pencegahan dan Tips untuk
A60+
Jangan pernah menjatuhkan, memukul, menggores,
membengkokkan, membenturkan, mengguncangkan, atau menindih
A60+serta meletakkan benda yang berat di atasnya.
Sentuh A60+ dengan lembut.
Jauhkan A60+ dari bahan apapun yang mengandung magnet,
ponsel lain yang sedang digunakan untuk menelepon, peralatan
elektronik, atau speaker.
Jauhkan A60+ dari suhu ekstrim (di bawah -10°C atau di atas 50°C).
Jangan letakkan A60+ di lingkungan yang lembab.
Jangan gunakan deterjen atau larutan korosif untuk membersihkan
A60+ Anda. Usap layar A60+ dengan kain bebas serat yang sedikit
basah dan lembut untuk membersihkan sidik jari.